Melafalkan Suara Jahr apakah Hanya untuk Laki-laki dalam Sebagian Shalat?

TANYA:
Salam. Apakah perempuan melafalkan suara jahr ketika maghrib, isya, dan subuh, atau hanya laki-laki saja?

JAWAB:
Tidak ada kewajiban bagi perempuan untuk mengeraskan suaranya saat membaca alfatihah dan surat di rakaat pertama dan kedua salat magrib isya dan Subuh, namun dianjurkan untuk mengeraskan suara di saat melaksanakan salat sendirian atau bersama lelaki muhrim