Apakah Ikan Tongkol Halal untuk Dikonsumsi?

TANYA:

Salam. Apakah ikan tongkol halal untuk dikonsumsi?

JAWAB:

Alaikumussalam wr. Ikan tongkol setahu saya adalah termasuk jenis ikan yang bersisik, maka boleh atau halal dikonsumsi.